Warung Dibongkar Tanpa Pemberitahuan, Warga Wangkelang Kecewa Terhadap Pemdes
Cirebon.swaradesaku.com. Seorang warga Desa Wangkelang, Kecamatan Lemahabang, Kabupaten Cirebon, menyampaikan kekecewaannya terhadap tindakan Pemerintah Desa (Pemdes) yang membongkar warung miliknya tanpa pemberitahuan terlebih dahulu. Pembongkaran tersebut terjadi pada Senin (8/9/2025),…
Warga Karangsuwung Kerja Bakti Normalisasi Kali Agung, Protes Mandeknya Realisasi PSDA
Cirebon.swaradesaku.com. Puluhan warga Desa Karangsuwung, Kecamatan qKarangsembung, Kabupaten Cirebon, bergotong royong melakukan kerja bakti normalisasi atau pengerukan Kali Agung yang mengalami pendangkalan parah, Minggu (7/9/2025). Aksi kerja bakti ini dipimpin…
Pemasangan Jaringan MyRepublic Di Karangwareng Disoal Aktivis, Diduga Tanpa Izin Pemdes
Cirebon.swaradesaku.com. Maraknya ekspansi provider internet ke wilayah pedesaan belakangan ini menuai pro dan kontra. Salah satunya terjadi di Desa Karangwareng, Kecamatan Karangwareng, Kabupaten Cirebon, Provinsi Jawa Barat di mana pemasangan…
DKM Baiturrahim Karangsuwung Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H, Pengukuhan Pengurus DKM, dan Haul Sesepuh
Cirebon.swaradesaku.com. Suasana penuh berkah dan kekhidmatan menyelimuti lingkungan Masjid Baiturrahim, Desa Karangsuwung, Kecamatan Karangsembung, Kabupaten Cirebon, pada Jumat (5/9/2025). Ratusan jamaah dengan penuh antusiasme memadati area masjid dalam rangka memperingati…
Proyek BBWS Di Seseupan Disorot, LSM Kompak Akan Kawal Ketat
Cirebon.swaradesaku.com. Proyek penanggulan dan normalisasi yang dilaksanakan oleh Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Cimanis Cisanggarung di Desa Seseupan, Kecamatan Karangwareng, Kabupaten Cirebon, kembali menjadi sorotan masyarakat. Warga setempat menilai proyek…
Diduga Terjadi Bullying Di SD Negeri 1 Cibogo, Kecamatan Waled, Korban Terpaksa Pindah Sekolah
Cirebon.swaradesaku.com. Seorang siswi berinisial D, yang sebelumnya bersekolah di SD Negeri 1 Cibogo, Kecamatan Waled, Kabupaten Cirebon, Provinsi Jawa Barat menjadi korban perundungan (bullying) yang berlarut-larut oleh teman-temannya. Hal ini…
Sedong Hadirkan Destinasi Wisata Baru, “Pasundan Selfi”, Perpaduan Alam Dan Kearifan Lokal
Cirebon.swaradesaku.com. Kecamatan Sedong kembali menunjukkan geliat inovasi pariwisata Desa. Berlokasi di depan Balai Desa Panongan Lor, kini tengah dipersiapkan Pasundan Selfi, sebuah destinasi wisata berbasis bambu yang memadukan keindahan alam,…
Pemdes Cipeujeuh Kulon Manfaatkan Lahan Bengkok untuk Program Ketahanan Pangan
Cirebon.swaradesaku.com. Pemerintah Desa (Pemdes) Cipeujeuh Kulon, Kecamatan Lemahabang, Kabupaten Cirebon, menunjukkan komitmen kuat dalam mendukung program ketahanan pangan nasional. Melalui pemanfaatan lahan bengkok seluas empat hektare, Pemdes setempat menginisiasi penanaman…
PDIP Majalengka Mengklarifikasi Terkait Adanya Pengangkatan PPPK Di Media Sosial
Majalengka.swaradesaku.com. Beredarnya pernyataan Bupati Majalengka Eman Suherman di media sosial dengan KDM yang mengatakan bahwa APBD cm Kabupaten Majalengka habis oleh belanja pegawai dengan mengangkat 3.575 PPPK atas kepentingan suara.…
PUTR Pastikan Pekerjaan Jalan Sindanglaut – Pabuaran Sesuai Rencana
Cirebon.swaradesaku.com. Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (DPUTR) Kabupaten Cirebon memastikan bahwa proses perbaikan jalan Sindang – Pabuaran berjalan sesuai dengan perencanaan dan jadwal yang telah ditetapkan. Hal ini disampaikan…
