Giat Penambangan Pasir Di Sungai Jelai Sukamara Batas Kalteng – Kalbar Diduga Tidak Berijin
Sukamara.swaradesaku.com. Perairan muara sungai jelai merupakan wilayah strategis yang menjadi pembatas geografis dan administratif antara wilayah Desa Pulau Nibung, Kuala Jelai dan Kelurahan Mendawai di Kabupaten Sukamara, Provinsi Kalimantan Tengah…
Munas IX Tahun 2026 RAPI Bertema Marunting Batu Aji, Rapi Melaju Dengan Integritas Dan Kebersamaan
Kobar.swaradesaku.com. Musyawarah Nasional (Munas) IX RAPI (Radio Antar Penduduk Indonesia) dibuka secara resmi oleh Direktur Jenderal Infrastruktur Digital Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) RI, Wayan Toni Suprianto. Pembukaan tersebut menandai…
Akses Jalan Provinsi Kalimantan Tengah Simpang Kenawan – Suka Makmur Tidak Fungsional
Kobar.swaradesaku.com. Ucapan terimakasih di tujukan kepada Bupati dan Wakil Bupati Kobar serta pihak Dinas PUPR Kobar bidang Bina Marga karena di TA 2025 berikan perhatian pada kondisi jalan yang berbukit…
Gagal Melakukan Aksinya, Pelaku Pembobol Rumah Di Jalan Krisna Diamankan Polresta Kobar
Kobar.swaradesaku.com. seperti biasanya suasana aman ,damai,dan kondusif di lingkungan Kelurahan Sidorejo, warga melakukan aktivitas dan rutinitas mereka masing-masing.Namun beberapa hari belakangan ini menurut warga setempat sering terjadi pencurian serta pembobolan…
Dinas PUPR KaltengTidak Berikan Tanggapan Teknis Hal Kerusakan, Miliyaran Rupiah Proyek 2024/2025 Di Ruas Jalan Simpang Kenawan – Riam Durian
Kalteng.swaradesaku.com. Plt Kabid Bina Marganya Achmad Djunaidi, ST., MT mewakili Kadis PUPR provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) dalam surat tanggapan tertulis Dinas PUPR Kalteng (23/12) kepada awak media tidak memberikan tanggapan…
Tidak Ada Tebang Pilih Dalam Penanganan Penegakan Hukum Di Wilayah Taman Nasional Tanjung Puting
KoBar.swaradesaku.com.Baru – baru ini hari Kamis (8/1) di ruang kerja Kepala Balai Taman Nasional Tanjung Puting (BTNTP) di Jalan H.M Rafi’i Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) melalui Slamet dan Eko Sarwono…
Partisipasi Perbaikkan Jalan Di Kecamatan Permata Kecubung Sesuai Arahan Bupati Sukamara
Sukamara.swaradesaku.com. Partisipasi perbaikan jalan di sekitar perusahaan yang di mohon Pemerintah Kecamatan Permata Kecubung merujuk pada arahan Bupati Sukamara pada hari Jumat tanggal 19 Desember 2025 yang lalu terkait Perbaikkan…
Akses Jalan Simpang Kenawan – Riam Durian Perlu Perhatian Khusus Untuk Menjamin Keselamatan Bersama
Kalteng.swaradesaku.com. Akses Jalan Simpang Kenawan – Riam Durian selain sebagai sarana jalan penghubung antar Desa dan Kabupaten dalam wilayah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng ) seperti Kabupaten Kotawaringin Barat, Lamandau dan…
Pekerjaan Lingkungan Kota Pangkalan Bun TA.2025 Jln. Arwana Kel. Baru Ditingkatkan Aspaltnya Sekarang Sudah Retak – Retak
Kotawaringin Barat.swaradesaku.com. Jln. Arwana di Kelurahan Baru masih dalam Kota Pangkalan Bun Kecamatan Arut Selatan baru – baru ini info dari salah satu warga pengguna jalan yang melewati jalan Arwana…
Pemdes Sagu Suka Mulya Dan PT. SBE Perbaiki Ruas Jalan Lupu – Sagu
Kobar.swaradesaku.com. Ruas jalan Desa Lupu – Desa Sagu Suka Mulya ini adalah akses jalan penghubung ke Kabupaten – Kabupaten Provinsi tetangga yaitu Provinsi Kalimantan Barat, sangat di sayangkan apabila akses…
