Musibah Tanah Longsor Di Kabupaten Bandung Barat, 3 Orang Meninggal, 30 Rumah Tertimbun
Bandung.swaradesaku.com. Bencana tanah longsor akibat hujan deras dengan intensitas tinggi terjadi di Kabupaten Bandung Barat. Tanah longsor tersebut, pada Jumat, 23 Januari 2026, sekitar pukul 18.00 WIB. Bencana tanah longsor…
Panglima TNI Resmikan Lapangan Serba Guna “Serka Dedi Unadi”
Bandung.swaradesaku.com. Panglima TNI, Jenderal TNI Agus Subiyanto, meresmikan Lapangan Serba Guna “Serka Dedi Unadi” di Makodam III/Siliwangi, Jl. Aceh, Kota Bandung. Lapangan ini dinamakan sebagai penghormatan atas jasa dan pengabdian…
Pangdam III/Slw Hadiri Pelantikan DPW PPSI Jawa Barat
Bandung.swaradesaku.com. Panglima Kodam III/Siliwangi, Mayjen TNI Kosasih, S.E., menghadiri acara Pelantikan Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Persatuan Pencak Silat Indonesia (PPSI) Provinsi Jawa Barat yang digelar di Gedung Pusat Kebudayaan, Jalan…
Pemprov Jabar Bantah Pernyataan Bupati Bogor Terkait Soal Pencairan Dana Kompensasi 15.000 Warga Terdampak Tambang
Bandung.swaradesaku.com.​ Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) membantah pernyataan Bupati Bogor Rudy Susmanto mengenai jadwal pencairan dana kompensasi untuk 15.000 warga terdampak penutupan sementara tambang…
Krisis Lingkungan Mengintai, Murfito Adi Serukan Aksi Berkelanjutan Di Hari Sejuta Pohon
Bandung.swaradesaku.com.Peringatan Hari Sejuta Pohon yang jatuh pada 10 Januari 2026 menjadi momentum penting untuk kembali meneguhkan komitmen bersama dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup. Hal tersebut disampaikan Murfito Adi, selaku Ketua…
Badega Garuda Sakti Jalin Silaturahmi Dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Bandung
Bandung.swaradesaku.com. Bidang Kesehatan Yayasan Badega Garuda Sakti, yang dipimpin oleh Neng Suryati, silaturahmi sekaligus minta arahan ke Dinas Kesehatan Kabupaten Bandung. tim disambut hangat oleh Kabid Kesehatan, Bapak Hadi. Jum’at,…
467 Prajurit Siswa resmi dilantik Kasdam III/Slw
Bandung.swaradesaku.com. Kasdam III/Siliwangi Brigjen TNI Agus Bhakti, S.I.P., M.I.P., M.Han., mewakili Pangdam III/Slw memimpin Upacara Penutupan Pendidikan, Pelantikan dan Penyumpahan Prajurit Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba) Infanteri TNI AD Gelombang II…
Gerak Cepat Tim SAR Sat Brimob Polda Jabar, Enam Korban Longsor Di Cisempur Berhasil Dievakuasi
Bandung.swaradesaku.com.Tim SAR Satbrimob Polda Jawa Barat menunjukkan respons cepat dan profesional dalam menangani bencana tanah longsor yang terjadi di wilayah Desa Cisempur, Kecamatan Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Minggu (4/1/2026) Tim SAR…
Kapolda Jabar : Kamtibmas Sepanjang Tahun 2025 Dinilai Tetap Kondusif
Bandung.swaradesaku.com. Situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di Jawa Barat sepanjang tahun 2025 dinilai tetap kondusif. Hal itu disampaikan Kapolda Jawa Barat Irjen Pol Rudi Setiawan dalam paparan evaluasi akhir tahun…
Pangdam III/Slw Hadiri Peresmian Gedung GBI Bethel Summarecon Bandung
Bandung.swaradesaku.com. Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Kosasih, S.E menghadiri acara peresmian Gedung Gereja Bethel Indonesia (GBI) Bethel Summarecon Bandung yang berlokasi di Jl. Magna Boulevard No. 1, Summarecon Bandung, Selasa (23/12/2025).…
