TNI AL–Lanal Cirebon Gelar Doa Bersama Peringati Hari Dharma Samudera 2026
Cirebon.swaradesaku.com. Perwira, prajurit, dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Cirebon menggelar doa bersama dalam rangka memperingati Hari Dharma Samudera Tahun 2026. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Masjid…
