Proyek Pagar SDN 01 Situsari Cileungsi Diselimuti Misteri, Pejabat Sarpras Disdik Kabupaten Bogor Bungkam
Bogor.swaradesaku.com. Minimnya keterbukaan informasi publik kembali mencoreng wajah dunia pendidikan di Kabupaten Bogor. Kali ini, sorotan tajam mengarah pada proyek pemagaran SDN 01 Situsari Cileungsi yang diduga dilaksanakan tanpa transparansi…
