• Sel. Jul 1st, 2025

Polsek,Koramil,Satpol PP Kec Bojongede Apel Bersama Antisipasi Gejolak Tahapan Pilkades Rawa Panjang

Bogor.swaradesaku.com.Polsek,Koramil,Satpol PP dan Pemerintah Kecamatan Bojonggede Apel bersama di Halaman Kantor Kecamatan Bojonggede dalam mengantisipasi gejolak tahapan Pilkades Rawa Panjang.(13/11/20).

Sekitar 200 orang anggota yang tergabung dari Kepolisian,Tentara dan Satpol PP Kecamatan Bojonggede mengikuti apel tersebut.

Kompol Supriyadi Kapolsek Bojongede saat ditemui mengatakan, untuk masyarakat dan tokoh yang ada di Desa,khususnya Desa Rawa Panjang,agar menjaga situasi tetap kondusif dan berjalan sesuai peraturan yang ada.

Kompol Supriyadi menegaskan kapasitas saya sebagai pimpinan yang bertanggung jawab di wilayah saya bersama Danramil 04/Kapten CHK Edy Sugiarto SH , Camat J.Dace hatomi,S.ip,dan Team Jaguar Polres Depok,untuk mengantisipasi dinamika politik yang memanas terkait tahapan proses pemilihan Kades,ujarnya

( Alan.S)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *